Senin, 06 Januari 2014

Usaha Keripik Bayam



A. Pengeluaran Untuk Usaha Keripik Bayam
* Membeli 4 ikat bayam : Rp.2000
* Tepung kanji : Rp 2000
* Minyak goreng kecil : Rp. 6.000
* Bumbu-bumbu penyedap (bawang putih,ketumbar, kemiri, kunyit,dan bumbu penyedap) : Rp.3.000
* Plastik kecil untuk membungkus : Rp.5.000 (isi 100)
* Total Pengeluaran : Rp.18.000

B. Pemasukan dari Usaha Keripik Bayam
Sekarang mari mengalkulasikan biayanya :

  • 3 bungkus bayam yang di dalam bungkus tersebut terdapat 10 lembar daun bayam yang dihargai Rp, 3.000
  •  4 ikat bayam dengan 12 bungkus bayam, Rp.36.000
Pemasaran Usaha Keripik Bayam

Pemasaran usaha keripik bayam cukup mudah dan sederhana. Sebagai makanan camilan keripik bayam dapat dipasarkan melalui warung-warung di sekitar anda dengan model konsinyasi(titip jual). Jika kualitas keripik bayam sudah bagus dan konsisten dalam hal mutu, serta sudah memiliki label dari dinkes anda dapat memasarkan keripik bayam di supermarket. Untuk memasarkan di pasar modern seperti supermarket memang memerlukan cara-cara tersendiri.



Post   By : M.Ryanto Meizon (1201053024)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar